Standard Post with Image

KKN IAIN Kudus Ajak Generasi Muda Lestarikan Budaya Keislaman

Mahasiswa KKN-IK IAIN Kudus desa Langgardalem mengajak generasi muda desa Langgardalem melestarikan budaya keislaman melalui Sekolah Moderasi Beragama Berbasis Budaya.  Kegiatan Sekolah Moderasi Beragama Berbasis Budaya Lokal ini merupakan rangkaian dari Program KKN Mengabdi Kolaborasi Dosen Mah

Selengkapnya
Standard Post with Image

Perkuat Jaringan, Rektor IAIN Kudus Teken MOU dengan Thailand

Pada Jumat (16/09), Rektor IAIN Kudus menerima tamu dari Delegasi dari Jamiah Islam Syaikh Daud Al Fathani (JISDA) Yala Thailand. Delegasi yang dipimpin langsung oleh Rektor JISDA, Asst. Prof. Abdulrashid H. Abdullah diterima oleh Rektor IAIN Kudus, Prof. Dr. H. Abdurrohman Kasdi, Lc. M.Si. beserta

Selengkapnya
Standard Post with Image

PENGUMUMAN PENGAMBILAN SERTIFIKAT MATRIKULASI TAHUN AKADEMIK 2022/2023

Untuk melihat lebih detail, silakan unduh lampiran berita !

Selengkapnya
Standard Post with Image

Berlangsung Khidmat, IAIN Kudus Kembali Kukuhkan Guru Besar

Jumat (16/09/2022), IAIN Kudus kembali menyelenggarakan Sidang Senat Terbuka dengan agenda pengukuhan Guru Besar atas nama Prof. Dr. H. Mudzakir, M.Ag. dalam bidang Ilmu Hukum Islam pada Fakultas Syariah IAIN Kudus. Pengukuhan oleh Rektor IAIN Kudus Prof. Dr. H. Abdurrohman Kasdi, Lc., M.Si. 

Selengkapnya
Standard Post with Image

KKN IAIN Kudus Inovasikan Olahan Ampas Tahu jadi Nugget

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Terintegrasi Kompetensi (KKN-IK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus berinovasi dengan mengolah ampas tahu menjadi nugget. Kegiatan itu diadakan di aula Balai Desa Ploso, Jati pada Kamis (15/9). Sebanyak 60 ibu-ibu anggota pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) m

Selengkapnya